Postingan

Mind Body Soul

Gambar
Eksplorasi Diri-Rohani untuk Dunia Sahabat, Allah telah menciptakan manusia yang berbeda dan paling mulia diantara semua ciptaaNya. sejak dalam kandungan sudah dirancang sedemikian rupa untuk survive dalam dunia. Dari 120 juta bibit, kitalah yang jadi. Tidak ada jenis kompetisi dengan kompetitor sebanyak ini.  Kitalah "The choosen One itu". Bukan aku yang memilihMu, tapi Engkaulah yang memilihku". Jika iman sebiji sesawi yang lembut itu sudah dianggap lumayan, apalagi kalau menjadi sebiji lombok, kedelai,mangga,kelapa...dst. Bayangkan kekuatan batiniah, rohani, jiwa & raga yang akan terbangkitkan jika mampu melampui sebiji sesawi itu.... Inilah yang kemudian mendasari model Training yang dikembangkan oleh Institut Nawayaksa Indonesia. Tidak hanya melalui penemuan-penemuan terbaru di bidang neuroscience namun juga perkembangan dan ketangguhan fisik yang kemudian mempengaruhi kejiwaan dan spiritualisme seseorang. Otak sebagai sentral komando mengatur tubu...

Mazing Race, In-townbound Team building

Gambar
24 Januari 2008. Fasilitator : Andhi Setiawan, Radix Atmono, Ichal, Bebet Darmawan & Christin

HUT ke 24 Wing 3 Sakdron Udara 15, Iswahyudi Madiun

Gambar
Mengisi Faith Seth & Mind Set pada puncak HUT 24 Skadron Udara 15, Iswahyudi.

Fasilitator/ Trainer Outbound

Gambar
Tri Broto Nugroho Tri Broto Nugroho

TEAM & PERSONAL STRATEGY

Gambar
Salah satu permainan managerial outbound yang dikembangkan untuk menciptakan team building yang solid adalah melalui Paintball. Peserta diajak playing role "menjadi tentara dalam sebuah pasukan". Team diajak untuk menjiwai garis komando (stratifikasi kepangkatan), pemilihan struktur kepangkatan, menentukan posisi taktis dan tempur, fighting spirit, kecerdasan bertindak, management peluru dan le esprite de corps Lokasi kami di Base Skadik 102 Lanud Adisucipto, Yogyakarta

Ethic, Love & Spirituality = EL-Spirit

Gambar
Pendekatan Training dengan berbasis pada Ethic, Love & Spirituality (EL-Spirit) adalah metode yang saya gunakan untuk melakukan modifikasi perilaku peserta/ partisipan melalui kegiatan di alam bebas (outdoor/ Outbound). Ketiganya merupakan unsur dasar yang sudah pasti dipunyai oleh partisipan dalam memberlakukan “diri dengan Dia”, “diri dengan orang lain” dan “diri dengan lingkungan alam”. Dengan prinsip back to nature akan menempatkan love (cintakasih) sebagai jembatan komunikasi non verbal dengan sesama peserta dan lingkungan alam. Spiritualitas sebagai pengejawantahan “diri dengan Dia” akan lebih mengembang dan menumbuh dalam wujud Moral Team yang kuat Pengertian Etika : Etika (Yunani Kuno: "ethikos", berarti "timbul dari kebiasaan") adalah cabang utama filsafat yang mempelajari nilai atau kualitas. Etika mencakup analisis dan penerapan konsep seperti benar, salah, baik, buruk, dan tanggung jawab. Etika terbagi menjadi tiga bagian utama: meta-etika (studi kon...

Outbound, Human Resource Berbasis Kompetensi

Gambar
Competence is shown in action in a situation in a context that might be different the next time you have to act. In emergency contexts, competent people will react to the situation following behaviors they have previously found to succeed, hopefully to good effect. To be competent you need to be able to interpret the situation in the context and to have a repertoire of possible actions to take and have trained in the possible actions in the repertoire, if this is relevant. Regardless of training, competence grows through experience and the extent of an individual to learn and adapt. However, there has been much discussion among academics about the issue of definitions. The concept of competence has different meanings, and continues to remain one of the most diffuse terms in the management development sector, and the organizational and occupational literature (Collin, 1989). Kompetensi adalah syarat yang distandarisasi bagi seorang individu untuk melakukan pekerjaan spesifik. Meliputi ...